Description
Kaca belakang Alphard Gen2 / Vellfire
Kaca belakang / bagasi Toyota Alphard Gen 2 NH20 / Vellfire NH20 2008-2015
Merk kaca yang tersedia:
- AutoSafe
- FY / XYG
Jenis kaca: Tempered / Temperlite dengan heater ( 1 Lapis)
Harga hanya untuk KACA SAJA tanpa pemasangan.
Dalam pemasangan, kami menggunakan Lem Sikaflex 255 Ultra, OEM Approved, Made in Japan.
Estimasi pemasangan 2jam.
Harga sewaktu-waktu dapat berubah. Mohon konfirmasi ke WA untuk harga terkini. Terima kasih
banyak.
FY (Fuyao) adalah salah satu pabrik kaca terbesar di China. Fuyao group ada pabrik di Amerika sejak 2014 dan menjadi supplier OEM untuk banyak mobil seperti Ford, GM, VW, dan Subaru. Namun kaca yang masuk ke Indonesia bukanlah dari pabrik OEM tersebut.
XYG (Xinyi Glass) adalah salah satu pabrik kaca di China. Seperti FY, XYG juga banyak pabrik di beberapa negara. Namun sangat disayangkan kaca yang masuk ke Indonesia juga bukan dari pabrik yang supply ke OEM tersebut.
AutoSafe adalah kaca yang diimpor dari China oleh PT. AutoGlass Indonesia dan didistribusikan oleh PT. Asahimas Flat Glass Tbk
Kaca belakang Alphard Gen2